Pesan peringatan kesalahan melalui POST
Sebagaimana yang kita ketahui bahwa di dalam komputer terkandung komponen BIOS. Ketika pertama kali komputer dihidupkan, BIOS akan melakukan post guna memeriksa semua perangkat keras yang terpasang . apakah berfungsi dengan normal atau tidak.
Andaikata terdeteksi adanya beberapa kesalahan pada hardware, maka BIOS akan memberikan pesan kesalahan baik berupa suara beep maupun tampilan visual pada monitor.
Disamping memberikan pesan dalam bentuk suara atau tamilan pada monitor., adanya kesalahan juga dapat dilihat dari kinerja komputer, misalnya monitor tidak menyala walaupun CPU menyala.
Melalui POST, kita dapat mengenali gejala-gejala kesalahan yang timbul, yang selanjutnya diisolasi serta diambil tindakan yang tepat untuk memperbaikinya.
Secara umum proses dan prosedur yang dilakukan dalam POST pada semua produk motherboard sama walaupun terdapat beberapa perbedaan yang menjadi ciri dari produk motherboard tersebut.
Pesan peringatan kesalahan pada saat sistem operasi berjalan
Pada saat komputer melakukan POST dan semua perangkat keras telah melaluinya dengan baik, maka dinyatakan perangkat keras dapat berfungsi secara normal. Namun, kondisi ini bukan jaminan bahwa komputer bebas masalah. Hal ini akan terasa ketika komputer menjalankan sistem operasi atau progra aplikasi.
Adakalanya, permasalahan yang timbul menyangkut hardware ketika sistem operasi atau program aplikasi berjalan. Hal ini jelas akan lebih rumit karena melibatkan penggunaan fungsi perangkat keras dan lunak yang lebih luas.
Umumnya, perangkat keras yang ada selalu tetap, sedangkan perangkat lunak baik sistem operasi maupun aplikasi. Acap kali berubah-ubah dan berganti-ganti. Disinilah peluang munculnya masalah ketika kita menjalankan pogram aplikasi yang berubah-ubah tersebut.
Perangkat lunak yang terpasang pada komputer dibagi menjadi dua, yaitu sistem operasi dan aplikasi. Sistem operasi merupakan suatu perangkat unak yang berfungsi untuk mengelola semua sumber daya sistem komputer, diantaranya perrangkat keras, program aplikasi, dan manusia untuk menjadi suatu sistem yang dapat bekerja dengan baik.
Program aplikasi adalah perangkat lunak yang digunakan oleh manusia untuk melaksanakan pekerjaan atau keperluan tertentu, seperti mengetik, menggambar, menghitung, mendengarkan musik dan lain-lain.
Program aplikasi harus dijalankan diatas sistem operasi agar dapat digunkan karena sistem operasi akan menghubungkan fungsi-fungsi perangkat keras dengan program aplikasi, seperti fungsi keyboard, mouse, VGA card, monitor, port untuk pencetakan di printer, dan lain-lain. Dengan demikian jika dibandingkan dengan bangunan maka sistem operasi sebagai tanah dan program aplikasi sebagai bangunan atau apa saja yang dibangun diatasnya. 
Pengenalan gejala penyimpangan periferal lebih lanjut
Sebagai mana yang diketahui, ketika melakukan post hingga booting ke sistem operasi, segala jenis komponen perangkat keras yang tersambung baik melalui I/O port dan bus slot akan dilakukan pemeriksaan terhadap kelayakannya. Apabila ditemukan beberapa kesalahan pada beberapa periferal, secara otomatis sistem akan memberikan pesan atau gejala kesalahan.


Judul: Mendiagnosa permasalahan pengoprasian komputer dan periferal; Ditulis oleh Kumpulan Materi KomputerUnknown; Rating Blog: 5 dari 5

0 Responses to "Mendiagnosa permasalahan pengoprasian komputer dan periferal"

Post a Comment

12:50:00 PM

Mendiagnosa permasalahan pengoprasian komputer dan periferal


Pesan peringatan kesalahan melalui POST
Sebagaimana yang kita ketahui bahwa di dalam komputer terkandung komponen BIOS. Ketika pertama kali komputer dihidupkan, BIOS akan melakukan post guna memeriksa semua perangkat keras yang terpasang . apakah berfungsi dengan normal atau tidak.
Andaikata terdeteksi adanya beberapa kesalahan pada hardware, maka BIOS akan memberikan pesan kesalahan baik berupa suara beep maupun tampilan visual pada monitor.
Disamping memberikan pesan dalam bentuk suara atau tamilan pada monitor., adanya kesalahan juga dapat dilihat dari kinerja komputer, misalnya monitor tidak menyala walaupun CPU menyala.
Melalui POST, kita dapat mengenali gejala-gejala kesalahan yang timbul, yang selanjutnya diisolasi serta diambil tindakan yang tepat untuk memperbaikinya.
Secara umum proses dan prosedur yang dilakukan dalam POST pada semua produk motherboard sama walaupun terdapat beberapa perbedaan yang menjadi ciri dari produk motherboard tersebut.
Pesan peringatan kesalahan pada saat sistem operasi berjalan
Pada saat komputer melakukan POST dan semua perangkat keras telah melaluinya dengan baik, maka dinyatakan perangkat keras dapat berfungsi secara normal. Namun, kondisi ini bukan jaminan bahwa komputer bebas masalah. Hal ini akan terasa ketika komputer menjalankan sistem operasi atau progra aplikasi.
Adakalanya, permasalahan yang timbul menyangkut hardware ketika sistem operasi atau program aplikasi berjalan. Hal ini jelas akan lebih rumit karena melibatkan penggunaan fungsi perangkat keras dan lunak yang lebih luas.
Umumnya, perangkat keras yang ada selalu tetap, sedangkan perangkat lunak baik sistem operasi maupun aplikasi. Acap kali berubah-ubah dan berganti-ganti. Disinilah peluang munculnya masalah ketika kita menjalankan pogram aplikasi yang berubah-ubah tersebut.
Perangkat lunak yang terpasang pada komputer dibagi menjadi dua, yaitu sistem operasi dan aplikasi. Sistem operasi merupakan suatu perangkat unak yang berfungsi untuk mengelola semua sumber daya sistem komputer, diantaranya perrangkat keras, program aplikasi, dan manusia untuk menjadi suatu sistem yang dapat bekerja dengan baik.
Program aplikasi adalah perangkat lunak yang digunakan oleh manusia untuk melaksanakan pekerjaan atau keperluan tertentu, seperti mengetik, menggambar, menghitung, mendengarkan musik dan lain-lain.
Program aplikasi harus dijalankan diatas sistem operasi agar dapat digunkan karena sistem operasi akan menghubungkan fungsi-fungsi perangkat keras dengan program aplikasi, seperti fungsi keyboard, mouse, VGA card, monitor, port untuk pencetakan di printer, dan lain-lain. Dengan demikian jika dibandingkan dengan bangunan maka sistem operasi sebagai tanah dan program aplikasi sebagai bangunan atau apa saja yang dibangun diatasnya. 
Pengenalan gejala penyimpangan periferal lebih lanjut
Sebagai mana yang diketahui, ketika melakukan post hingga booting ke sistem operasi, segala jenis komponen perangkat keras yang tersambung baik melalui I/O port dan bus slot akan dilakukan pemeriksaan terhadap kelayakannya. Apabila ditemukan beberapa kesalahan pada beberapa periferal, secara otomatis sistem akan memberikan pesan atau gejala kesalahan.


0 comments: